Wednesday, March 20, 2019

Sistem Komputer 1.10

Sistem Komputer 1.10


1.Perangkat eksternal atau peripheral adalah perangkat tambahan yang berfungsi untuk memasukan suatu input ke dalam komputer yang di gunakan oleh user

2.Perangkat eksternal yang dihubungkan modul I/O seringkali disebut perangkat peripheral, atau untuk mudahnya disebut peripheral. Peripheral adalah hardware tambahan yang disambungkan ke komputer, biasanya dengan bantuan kabel ataupun sekarang sudah banyak perangkat peripheral wireless. Peripheral ini bertugas membantu komputer menyelesaikan tugas yang tidak dapat dilakukan oleh hardware yang sudah terpasang didalam casing.


A.    PERIPHERAL INPUT

1.    Keyboard
Keyboard merupakan sekumpulan tombol yang tersusun pada satu tempat seperti mesin ketik yang umumnya mempunyai antara 85 hingga 120 tombol terdiri atas huruf-huruf, angka-angka,simbol-simbul atau biasa dinamakan karakter serta tombol-tombol fungsi.
Berfungsi memasukan huruf, angka,    karakterkhususserta sebagaimediabagiuser untukmelakukan perintah-perintahlainnyayang diperlukan.
2.    Mouse
Mouse merupakan perangkat yang digunakan untuk meng-input-kan data dengan cara menekan tombol klik. Biasanya mouse mempunyai 1 hingga 3 tombol klik dan setiap tombol klik mempunyai peranan yang tersendiri.
Terdapat  4 aktivitas utama yang bisa dilakukan oleh mouse yaitu ;
a.    Click atau single click, untuk membuat pilihan tertentu pada layar.
b.    Double click  untuk membuka dokumen atau membuka folder.
c.    Right click, untuk menunjuk arah pada layar komputer.
d.    Drag and Drop, untuk proses pemindahan icon atau item pada layar.
Mouse Berfungsi untuk memindahkan pointer atau kursor secara cepat serta mengatur posisi kursor di layar.
3.    Barcode Reader
Barcode Reader adalah alat yang digunakan untuk membaca kode barcode.Barcode dibedakan menjadi 2 (dua) jenis barcode. Yaitu:
a.    Barcode 1 (satu) dimensi terdiri dari garis-garis yang berwarna putih dan hitam. Warna putih untuk nilai 0, dan warna hitam untuk nilai 1.
b.    Barcode 2 (dua) dimensi sudah tidak berupa garis-garis lagi, akan tetapi sudah seperti gambar.
Berfungsi untuk membacasuatu kode yang berbentuk kotak-kotak atau garis-garis tebal vertical yang kemudian diterjemahkan dalam bentuk angka-angka.
4.    Scanner
Scanner adalah sebuah alat yang dapat berfungsi untuk meng copy atau menyalin gambaratau teks yang kemudian disimpan ke dalam memori komputer. Dari memori komputer selanjutnya, disimpan dalam harddisk ataupun floppy disk.
Fungsi scannerini mirip seperti mesin fotocopy
Scanner terbagi atas beberapa jenis menurut fungsinya:
a.    Memindaitulisandan menyimpannyadalam format teks.
b.    Memindai dan menyimpan dalam format picture.
c.    Memindai warna hitam sepertiyangdilakukan alatperiksakertasujian.
5.    Webcam
Webcam adalah kamera video sederhana berukuran relatif kecil. Sering digunakan untuk konferensi video jarak jauh atau sebagai kamera pemantau. WebCam pada umumnya tidak membutuhkan kaset atau tempat penyimpanan data, data hasil perekaman yang didapat langsung ditransfer ke komputer.
B.    PHERIPERAL OUTPUT1.    Monitor
Alat yang digunakan sebagai output data tampilan grafis pada komputer tersebut, maka dari itu monitor juga sering di sebut sebagai layar tampilan komputer.
Jenis Monitor : CRT (Cathode Ray Tube), LCD (Liquid Crsytal Display), LED (Light Emitting Diode).
2.    Printer
Printer adalah perangkat keras (hardware) dimana perangkat itu akan bekerja apabila pengguna menghubungkannya dengan perangkat komputer, yang bisa digunakan untuk keperluan mencetak tulisan, gambar, dan grafik ke dalam bentuk kertas atau sejenisnya.
C.    PHERIPERAL STORAGE1.    External Harddisk
Hard disk eksternal adalah tempat media penyimpanan data berupa tulisan, gambar, software, dll.Hard disk eksternal media penyimpanan yang di hubungan ke PC dekstop atau laptop dengan kabel USB.  Hard disk eksternal ini bersifat portable sehingga mudah untuk di bawa-bawa.
2.    Flash Disk
Flash Disk adalah alat penyimpan data/file yang berupa NAND. Di dalam perangkat ini, tertanam controller dan memori penyimpan data yang bersifat non–volatile alias tidak akan hilang meskipun tidak terdapat daya listrik. Komponen flashdisk lebih sederhana dan relative lebih sedikit dibandingkan dengan hardisk . Hal ini disebabkan karena flashdisk tidak memerlukan piringan, motor, atau part lain yang berkerja secara mekanik. Flash disk berfungsi untuk menyimpan dan memindahkan data Anda mungkin yang paling umum digunakan untuk USB flash drive.
3.    Disk Drive
Hard drive adalah bentuk penyimpanan permanen, bertentangan dengan memori sementara seperti memori random-akses (RAM).
D.    PHERIPERAL INPUT OUTPUT1.    Modem
Mengubah sinyal analog menjadi sinyal digital dan mengubah sinyal digital menjadi analog dari kabel telepon sehingga komputer dapat terhubung dengan internet.
2.    NIC (Network interface controller)
NIC adalah sebuah kartu yang berfungsi sebagai jembatan dari komputer ke sebuah jaringan komputer.
Fungsi:
1.    Media pengirim data ke komputer lain di dalam jaringan.
2.    Mengontrol data flow antar komputer dan sistem kabel.
3.    Menerima data yang dikirim dari komputer lain lewat kabel din menerjemahkan ke dalam bit yang di mengerti oleh komputer.

Perangkat Internal Komputer
Perangkat Internal Komputer. Perangkat keras yang menjadi “otak komputer” disebut CPU (Central Processing Unit). CPU ada di dalam kotak atau casing komputer dan umumnya hanya dapat dilihat jika kamu membuka casing-nya. Jika kamu menggunakan casing komputer yang tembus pandang, kamu dapat melihat CPU tanpa harus membuka casing. CPU dan beberapa komponen lainnya dapat dijumpai pada sebuah papan induk (mainboard) atau motherboard.
Pada motherbord, ada jalur-jalur tembaga yang menghubungkan setiap komponen. Motherboard diibaratkan seperti sebuah kota yang memiliki banyak bangunan. Adapun jalur-jalur tembaga bagaikan jalanjalan yang menghubungkan setiap bangunan. Jadi, ada banyak komponen yang dapat dijumpai pada sebuah motherboard. Beberapa komponen utama motherboard sebagai berikut.
CPU
  • CPU (Central Processing Unit) disebut juga prosesor. Prosesor adalah otak, dimana semua proses kerja komputer di olah oleh prosesor ini, dalam dunia PC dan Laptop terdapat 2 produsen utama prosesor yaitu AMD dan Intel
  • RAM (Random Acces Memory) atau memori komputer. RAM ini fungsinya sebagai media penyimpanan sementara semua proses komputerisasi yang terjadi. kalo RAM kita ibaratkan sebagai manusia, maka RAM berfungsi sebagai ingatan, sebagaimana lazimnya ingatan yang mudah hilang, maka proses simpanan data sementara pada RAM juga akan hilang begitu komputer dimatikan.
  • BIOS (Basic Input Output System) atau ROM.
  • Chipset, sekumpulan chip yang memiliki fungsi khusus.
  • VGA card atau graphics card. VGA fungsinya sebagai prosesor untuk mengolah grafis dan video dsb. Agar dapat menampilkan gambar dengan baik, memutar video, menjalankan software grafis seperti photoshop, 3dMax dlsb, apalagi memainkan game anda perlu perangkat keras yang satu ini, motherboard-motherboard zaman sekarang sebagian besar sudah dibenamkan video chipset secara default.
Umumnya sebuah komputer memerlukan perangkat tambahan yang disebut peripheral. Peripheral biasanya berupa piranti input atau output. Untuk menghubungkan peripheral dengan motherboard maka dibuatlah berbagai tipe port interface (antar muka). Umumnya, interface ini dapat dijumpai di belakang casing komputer. Tipe port interface sangatlah banyak. Penjelasan ilustrasi tipe port interface dan peripheral yang digunakan oleh komputer dapat dilihat pada tabel berikut.
Perangkat Tambahan

No.
Gambar
Nama
Fungsi
Contoh
1.
https://www.velajaran.net/wp-content/uploads/2014/03/serial.png
Port Serial
Port untuk berbagai peralatan serial (serial device)
Mouse dan modem serial
2.
https://www.velajaran.net/wp-content/uploads/2014/03/paralel.png
Port paralel
Port untuk berbagai peralatan
paralel (parallel device)
Printer, CD ROM eksternal
3.
https://www.velajaran.net/wp-content/uploads/2014/03/ps2.png
Port PS/2
Port untuk
berbagai peralatan
standar PS/2
Keyboard dan mouse PS/2
4.
https://www.velajaran.net/wp-content/uploads/2014/03/vga.png
Port VGA
Port untuk piranti output
Monitor CRT LCD infocus
5.
https://www.velajaran.net/wp-content/uploads/2014/03/usb.png
Port USB
Port untuk berbagai peralatan
USB (Universial Serial Bus)
Mouse USB, keyboard USB, dan flash disk
6.
https://www.velajaran.net/wp-content/uploads/2014/03/audio.png
Port Audio
Port untuk berbagai peralatan audio
Pengeras suara, speaker, dan line in
7.
https://www.velajaran.net/wp-content/uploads/2014/03/rj45.png
Port RJ-45 atau Ethernet
Port untuk kabel jaringan
Kabel UTP/STP
8.
https://www.velajaran.net/wp-content/uploads/2014/03/fire.png
Port Fire
Wire
Port untuk menghubungkan
perangkat FireWire
Digital video
9.
https://www.velajaran.net/wp-content/uploads/2014/03/scsi.png
Port SCSI
Port untuk menghubungkan perangkat SCSI
Printer, hard disk, tape backup

Perbedaan 
Perangkat Eksternal/Peripheral adalah hardware tambahan yang disambungkan ke komputer, biasanya dengan bantuan kabel.
Peripheral ini bertugas membantu komputer menyelesaikan tugas yang tidak dapat dilakukan oleh hardware yang sudah terpasang didalam casing.
Contoh : monitor, keyboard keyboard, mouse, printer, scanner, modem dll.

Perangkat internal adalah hardware yang berada dalam komputer.

contoh : ROM (Read Only Memory), RAM, Cache Memory, Hardisk, disket

Thursday, March 14, 2019

Atutobiograhpy (Bindo)

Atutobiograhpy (Bindo)


AUTOBIOGRAPHY



Nama saya Safta Sabrina atau biasa dipanggil Safta oleh orang-orang disekitarku. Aku memiliki hobi membaca buku, komik, menggambar dan bermain. Lahir di kota Jakarta pada tanggal 28 Febuari 2003. Saya merupakan anak pertama dari 2 bersaudara. Adik Saya Bersama Aulia Risty Nova ia sedang duduk dibangku sekolah SD. Kami berdua merupakan putra dari pasangan Muhammad Syafruddin dan Kustia.
Disini saya akan mulai bercerita sedikit tentang pengalaman waktu TK saya terlebih dahulu pada tahun 2008 .Di mulai dari saya berumur 5 tahun , dimana waktu itu saya memasuki masa - masa berkenalan dengan teman baru saya , waktu itu saya mulai berinteraksi memang lebih cepat dibandingkan dengan diri saya yang sekarang. Saya kurang ingat tentang teman pertama saya, tapi teman yang saya ingat bernama Ikhsan Farkhuq. Dia membuat sesuatu hal yang baru dengan saya, dimana kalau pulang sekolah bermain perosotan yang cukup jauh dari rumah saya. Taman itu sedikit sepi terkadang saya khawatir karena saya tidak pernah bilang terlebih dahulu kepada kedua orang tua saya tapi karena saya merasa tenang karena teman perempuan yang lain juga ikutan. Saat dzuhur kami berencana pulang tiba-tiba orang tua saya datang , saya awalnya merasa senang sampai kedua orang tua saya marah-marah karena khawatir saya tidak pulang. Orang tua saya marah bukan kepada saya tapi kepada teman saya. Dan sampai saat itu kami jadi jarang bermain Bersama lagi karena kedua orang tua saya melarang saya untuk bermain lagi dan saya hanya diperbolehkan main di sekitar rumah saja. Hahaha itu sungguh kelakuan nakal saya yg sangat luar biasa. Dan saat di masa ini yang membuat saya suka bermain game sampai sekarang.
Setelah itu saya masuk SD pada tahun 2010, SD saya sering pindah-pindah sampai 3 kali karena pekerjaan orang tua. Sd pertama, saya kurang ingat karena hanya sebentar saja saya bersekolah hanya setengah semester saja. SD kedua saya yaitu di Sdn 01 bintaro dari kelas 1 sampai 4 semester 2. Awalnya saya kurang senang karena saya harus berkenalan dengan teman baru tapi lama kelamaan saya mempunyai banyak kenangan dengan teman saya dan Alhamdullillah saya masih berhubungan baik dengan mereka semua walaupun jauh. Hal yang tak pernah saya lupakan adalah pertama kali saya di jahili saat ulang tahun saya. Padahal ulang tahun saya sudah lewat beberapa hari dengan teman saya yaitu bulan maret. Awalnya kami berencana untuk menceplokin teman saya karena dia tidak boleh, jadi saya yang kena dan membuat saya malu karena saya pulang naik ojek langganan saya. Setelah kelas kelas 4 saya pindah lagi. Dan saya mempunyai banyak kenangan yang tak terlupakan. Dan ini kedua kalinya saya dijahilin saat ulang tahun untung saya sedikit sekat dengan rumah saya. Alhamdullilah saya masih berteman baik dengan mereka semua.
Lalu pada tahun 2015 saya masuk SMP. Di masa ini saya mengenal secara baik kelakuakaan, tingkah laku, sifat teman saya. Dan di satu sisi saya kurang suka dengan masa smp, ada penyesalan bagi saya yang tidak biasa saya ungkapan. Tapi dengan itu saya mempunyai banyak kenangan pengalaman disini terutama saat kelas 9. Saat ini saya duduk di bangku SMKN baru beberpa bulan sja sudah mendapatkan pengalaman yang luar biasa baik suka maupun duka. Dan harapan terbesar saya, cita-cita saya terwujud saya ingin membahagiakan kedua orang tua saya.

Simdig

Simdig



Perkembangan teknologi informasi yang sangat kompleks dalam beberapa tahun terakhir telah membawa berbagai dampak pada berbagai aspek kehidupan, termasuk di dalam bidang pendidikan. Perkembangan teknologi dalam bidang pendidikan mulai bermunculan dari tahun ke tahun, salah satunya yaitu teknologi LMS atau Learning Management System. Salah satu SCHOOLOGY.
Schoology adalah situs learning manajemen system (LMS) sekolah, lembaga pendidikan tinggi dan perusahaan yang memungkinkan untuk membuat, mengelola, dan berbagi konten. Schoology dirancang oleh Jeremhy Friedman, Ryang Hwang dan Tim Trinidad pada tahun 2007. Dari data november 2014 schoology mempunyai 7.5 juta pengguna di 60.000 sekolah di 200 negara di seluruh dunia.
Schoology merupakan salah satu laman web yang berbentuk web sosial yang mana ia menawarkan pembelajaran sama seperti di dalam kelas secara percuma dan mudah digunakan seperti Facebook. Melalui Schoology, pengurusan pembelajaran amat mudah. Schoology juga hampir sama fungsinya dengan laman web yang lain seperti WebCT and Blackboard dan di dalamnya, ia menawarkan guru untuk memuat baik segala kerja kursus yang penting serta bahan pembelajaran yang diperlukan oleh pelajar dalam mata pelajaran mereka. Schoology dapat di buka pada halaman WWW.SCHOOLOGY.COM.
Schoology adalah situs yang menggabungkan antara jejaring sosial dan LMS. Disamping dengan tampilan Schoology yang menarik kita juga bisa berinteraksi sosial sekaligus belajar.
Schoology ini memiliki beberapa fitur unggulan diantaranya adalah:
  • Courses (Kursus), yaitu fasilitas untuk membuat kelas mata pelajaran, misal mata pelajaran Matematika, Fisika, dan lain sebagainya.
  • Groups (Kelompok), yaitu fasilitas untuk membuat kelompok.
  • Resources (Sumber Belajar)
Di dalam menu Course kita juga bisa membuat kuis/soal yang jenisnya banyak yaitu pilihan ganda, benar salah, menjodohkan, isian singkat, dll. Bagusnya lagi kita bisa mengimport soal. Kelebihan soal online yang dimiliki oleh Schoolgy adalah kita tidak perlu memeriksa pekerjaan siswa. Dan soal-soal itu (biasanya bebentuk tugas) bisa dikerjakan di rumah, guru tinggal mengontrol dari jarak jauh. Untuk guru Matematika sangat dimanja dalam pembuatan soal di Schoology ini, yaitu dilengkapi dengan Symbol, Equation, dan Latex. Jadi semua jenis soal yang mengandung gambar, simbol, dan equation dapat ditulis di Schoolgy.
Di dalam pembelajaran tentu ada guru dan siswa. Untuk memasukkan anggota (siswa) yang ikut di kelas yang kita ampu kita cukup memberikan kode kepada siswa-siswa yang kita ajar.
Kelebihan lain Schoology adalah tersedianya fasilitas Attandance/absensi, yang digunakan untuk mengecek kehadiran peserta didik, dan juga fasilitas Analityc untuk melihat semua aktivitas peserta didik pada setiap course, assignment, discussion dan aktivitas lain yang kita siapkan untuk peserta didik. Melalui fitur analytic ini, kita juga bisa melihat di mana saja atau pada aktivitas apa saja seorang peserta didik biasa menghabiskan waktu mereka ketika dia login.
Schoology kita bisa melakukan pengaturan/moderasi terhadap user yang ingin gabung pada group/kelas kita, pada status Access Group sebagai Invite Only, Allow Requests ataupun Open. Kita juga bisa memfilter postingposting peserta didik pada sebuah course sebelum postingan dipublish. Jadi peserta didik tidak bisa seenaknya update status pada course-nya.
Selain posting (update status), Schoology juga menyediakan fasilitas Blog untuk memfasilitasi user yang ingin melakukan posting blog pada account Schoology-nya. Secara khusus Schoology juga memiliki fasilitas untuk berkirim surat/message dan hanya melalui direct post, maka pada Schoology, anda bisa berkirim surat kemanapun melalui fasilitas Messages yang tersedia.
Schoology juga tidak hanya bisa mengupdate status Schoology untuk course atau group anda saja, melainkan anda juga bisa mengintegrasikan (sharing) postingan anda ke account Facebook atau Twitter anda.
Schoology juga menyediakan fasilitas untuk mengelola nilai (grade) hasil quiz atau aktivitas lain, via Gradebook. Schoology juga bisa diakses melalui mobile device, dengan menginstall Schoology Apps, yang bisa anda download dan gunakan secara gratis.
Disamping beberapa kelebihan dan fitur-fitur yang sudah diuraikan sebelumnya, Schoology diantaranya mempunyai beberapa kelemahan, yaitu:
· Diperlukannya internet ketika mengakses, tidak bisa diakses secara offline.
· Tampilan home yang kurang interaktif sehingga pengguna pertama kali mengakses akan sedikit kesulitan untuk mengenali fitur-fitur yang ada di Schoology.
· Pengaturan bahasa yang kurang variatif, belum mendukung Bahasa Indonesia.
· Konten pada versi mobile kurang lengkap.
· Kurangnya fasilitas untuk siswa, jika dibandingkan dengan fasilitas-fasilitas untuk Guru ataupun Pengajar.


Kelebihan Schoology
1) Stay Connected 
Guru dapat mengirim pembaharuan ke course, group serta pesan pribadi dan memberikan umpan balik pada siswa, dan mengatur acara dengan antarmuka intuitif Schoology pada perangkat mobile mereka.
2) Extend Class Time
Siswa dapat melihat pelajaran secara online, berkolaborasi dengan rekan – rekan mereka dan dapat belajar secara mandiri melalui perangkat mobile mereka yang dapat dilakukan kapanpun dan dimanapun mereka inginkan.
3) Manage on the Go
Melalui Schoology guru dapat dengan mudah mengabsen,membuat penugasan, berdiskusi, memeriksa hasil pekerjaan rumah siswa serta menilai hasil pekerjaan tersebut. Selain itu melalui Schoology guru dapat memberikan umpan balik pada siswa melaui perangkat mobile mereka.
4) Leverage iOS and Android Devices

Schoology merupakan aplikasi mobile gratis yang dapat di unduh dari semua perangkat mobile berbasis iOS maupun Android. Aplikasi ini juga memiliki pemeberitahuan jika ada update (pembaharuan) atau kiriman terbaru dari aplikasi tersebut, sehingga pengguna bisa mudah memperbaharui aplikasi ini setiap waktu.

Di dalam menu Course kita juga bisa membuat kuis/soal (ini yang tidak dimiliki oleh facebook) yang jenisnya banyak yaitu pilihan ganda, benar salah, menjodohkan, isian singkat, dan lain-lain. Bagusnya lagi kita bisa mengimport soal. Kelebihan soal online yang dimiliki oleh Schoolgy adalah kita tidak perlu memeriksa pekerjaan siswa. Dan soal-soal itu (biasanya bebentuk tugas) bisa dikerjakan di rumah, guru tinggal mengontrol dari jarak jauh. Untuk guru Matematika sangat dimanja dalam pembuatan soal di Schoology ini, yaitu dilengkapi dengan Symbol, Equation, dan Latex. Jadi semua jenis soal yang mengandung gambar, simbol, dan equation dapat ditulis di Schoolgy. Berikut ini adalah contoh soal matematika yang mengandung simbol matematika.
Sch
Di samping kita bisa membuat soal/kuis dalam course, kita juga bisa membuat tugas. Fungsi ini sama persis dengan fungsi tugas yang ada di moodle. Siswa dapat mengunggah tugas yang diberikan oleh guru dan guru dapat memeriksa nama-nama siswa yang telah mengunggah tugas.
Yang tidak kalah pentingnya dari soal/kuis dan tugas, kita juga bisa mebuat forum di course. Fungsi forum ini juga sama dengan fungsi forum yang ada di moodle, yaitu sebagai wadah diskusi bagi siswa-siswa yang kita bina.
Dengan demikian Schoolgy itu mempunyai fitur-fitur yang hampir sama (walaupun tidak sama persis) dengan moodle. Bila moodle memerlukan hosting dan domain untuk membuatnya, sedangkan Schoology tidak memerlukan itu semua.

Pada course terdapat beberapa fitur sebagai penunjang pembelajaran yaitu :
  1. Assignments, yaitu digunakan untuk mengumpulkan tugas-tugas ( upload file ).
  2. Tests/Quizzes, yaitu digunakan untuk membuat atau melihat kuis yang tersedia. Pada Tests/Quizzes ini terdapat beberapa jenis soal yaitu pilihan ganda, benar salah, menjodohkan, isian singkat, dan lain-lain. Untuk guru kimia, fisika dan terutama matematika sangat dimanja dalam pembuatan soal di Schoology ini, yaitu dilengkapi dengan Symbol, Equation, dan Latex. Jadi semua jenis soal yang mengandung gambar, simbol, dan equation dapat ditulis di Schoolgy. Kelebihan soal online yang dimiliki oleh Schoolgy adalah kita tidak perlu memeriksa pekerjaan siswa. Dan soal-soal itu (biasanya berbentuk tugas) bisa dikerjakan di rumah, guru tinggal mengontrol dari jarak jauh.
  3. Files/Links, yaitu berisi materi yang berupa file atau menuju tautan tertentu.
  4. Discussions, yaitu digunakan untuk tempat berdiskusi bersama dalam satu course.
  5. Albums, yaitu kumpulan foto-foto yang telah diupload.
  6. Groups (Kelompok), yaitu fasilitas untuk membuat kelompok
  7. Resources (Sumber Belajar)

Berikut ini adalah langkah-langkah yang digunakan untuk membuat akun dan mengelola kelas dalam media social Schoology.
  1. Pembuatan akun
  • Untuk akun instructor/guru

1
  1. Buka website Schoology.Com
    1. Klik Sign Up sehingga muncul pilihan Instructor dan Student,
  2. pilih salah satu, disini saya akan pilih instructor dan akan muncul tampilan seperti di bawah ini, Kemudian isi data diri dengan lengkap dan klik register
2

      3. setelah anda selesai melakukan registrasi maka akun anda sebagai instructor/guru telah siap digunakan.

3
  • Untuk student/siswa
    1. klik sign up kemudian klik pada student dan akan muncul tampilan seperti :
  • 4
Pada tahap ini anda sebagai siswa akan dimintai kode akses untuk masuk ke dalam kelas yang telah guru buat,kode akses bias di dapatkan di guru anda masing-masing.
  1. Setelah mengisi kode akses maka selanjutnya akan muncul tampilan seperti di bawah ini,kemudian isi data diri anda dengan lengkap dan klik register.
5
  1. Setelah anda melakukan registrasi maka akun anda telah selesai dibuat6
  1. Proses pembuatan Courses/ kelas
  2. Untuk membuat kelas klik “courses” yang berada pada dashbor schoology7
  3. Kemudian klik creat8
  4. Isi keterangan kelas seperti contoh di atas,kemudian klik creat
  5. Sampai tahap ini anda telah membuat kelas,dengan kode akses yang berada di bagian kiri bawah yang dapat anda bagikan ke siswa anda. Dalam kelas yang telah anda buat anda dapat memberikan tugas,kuis, mengunggah file,mengadakan diskusi, menambahkan halaman maupun menguggah foto dengan mengklik “add materials”.9

  1. Proses siswa masuk ke dalam kelas
  2. Untuk mengakses kelas siswa terlebih dahulu memilih course kemudian memilih kelas dan memasuukan kode akses .11
  3. Setelah memasukkan kode akses maka siswa telah dapat mengkases tugas yang diberikan guru 

  1. Pemberian tugas
  2. Untuk memberikan tugas dapat digunakan “add materials” kemudian pilih assignment13
Disini anda dapat mengunggah file tugas, menentukan jenis tugas, menentukan batas waktu pengumpulan, dan menentukan skor dari tugas yang anda berikan.

  1. Menjawab tugas
  2. Setelah guru mengunggah file tugas maka akan muncul pemberathuan pada akun siswa. Kemudian pilih “tugas” untuk melihat tugas yang diberikan.14
  3. Tugas yang diberikan dapat di unduh atau langsung dibaca. Untuk mengunduh klik “test.docx” dan untuk membaca via online klik “view”
  4. Jika anda memilih view maka akan muncul tampilan soal yang diberikan.16
  5. Selain melihat tugas siswa juga bias langsung mengumpulkan jawaban dari tugas melalui schoology ini dengan mengklik submit assignment yang berada di sebelah kanan
  6. Disini siswa dapat langsung mengunggah file jawabannya menambahkan komentar kemudian klik submit.
  7. Jika merasa ada jawaban ynag kurang tepat maka siswa dapat memperbaiki jawaban dengan mengklik “Re-submit assignment”.

Beberapa kelebihan dari schoology adalah tersedianya fasilitas Attandance/absensi, yang digunakan untuk mengecek kehadiran peserta didik, dimana murid bisa ditandai sebagai “hadir”, “izin”, ,”terlambat”, ataupun “tidak masuk”. Selain itu, terdapat fasilitas Analityc untuk melihat semua aktivitas peserta didik pada setiap course, assignment, discussion dan aktivitas lain yang kita siapkan untuk peserta didik. Melalui fitur analytic ini, kita juga bisa melihat di mana saja atau pada aktivitas apa saja seorang peserta didik biasa menghabiskan waktu mereka ketika dia login. Pada schoology juga dapat dilakukan pengaturan/moderasi terhadap user yang ingin gabung pada group/kelas kita, pada status Access Group sebagai Invite Only, Allow Requests ataupun Open. Guru juga bisa memfilter postingan-postingan peserta didik pada sebuah course sebelum postingan tersebut dipublish. Jadi peserta didik tidak bisa seenaknya update status pada course-nya. Secara khusus schoology juga memiliki fasilitas untuk berkirim surat/message dan hanya melalui direct post. Sehingga pada schoology, anda bisa berkirim surat kemanapun melalui fasilitas Messages yang tersedia. Schoology juga tidak hanya bisa mengupdate status untuk course atau group anda saja, melainkan bisa mengintegrasikan (sharing) postingan anda ke account Facebook atau Twitter anda. Schoology juga menyediakan fasilitas untuk mengelola nilai (grade) hasil quiz atau aktivitas lain, via Gradebook. Schoology juga bisa diakses melalui mobile device, dengan menginstall Schoology Apps, yang bisa di download dan gunakan secara gratis.
Selain kelebihan yang dipaparkan diatas, schoology juga memiliki beberapa kekurangan yaitu guru tidak dapat mengundang siswa melalui email, konten pada mobile phone kurang lengkap.